Bedazzled (film 2000)
Bedazzled adalah sebuah film komedi Amerika Serikat tahun 2000 garapan Harold Ramis dan menampilkan Brendan Fraser dan Elizabeth Hurley. Film tersebut adalah sebuah remake dari film tahun 1967 bernama sama, yang ditulis oleh Peter Cook dan Dudley Moore, yang film itu sendiri adalah pengisahan ulang komik dari legenda Faust. Referensi
Pranala luarWikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Bedazzled (2000 film).
|