Bandar Udara Whitegrass

Bandar Udara Whitegrass
Bandar Udara Tanna
Informasi
JenisPublik
MelayaniTanna, Taféa, Vanuatu
LokasiWhitegrass / Lénakel
Ketinggian dpl mdpl
Koordinat19°27′18″S 169°13′26″E / 19.45500°S 169.22389°E / -19.45500; 169.22389
Peta
TAH di Vanuatu
TAH
TAH
Lokasi bandar udara di Vanuatu
Landasan pacu
Arah Panjang Permukaan
m kaki
15/33 1,230 4,035 Aspal
Sumber: DAFIF[1][2]

Bandar Udara Whitegrass[3] (IATA: TAHICAO: NVVW), juga dikenal sebagai Bandar Udara White Grass atau Bandar Udara Tanna, adalah bandar udara yang berada di pulau Tanna, di provinsi Taféa di Vanuatu.[2]

Bandar udara ini berlokasi di Whitegrass (Vanuatu) (White Grass), 8 kilometer (5,0 mi) di utara kota Lénakel.[3]

Fasilitas

Bandar udara ini berada diketinggian 19 kaki (6 m) di atas permukaan laut. Bandar udara ini memiliki satu landasan pacu dengan arah 15/33 dengan ditutupi aspal yang berukuran 1.230 x 30 meter (4.035 ft × 98 ft).[1] Bandar udara ini hanya mendukung pesawat turboprop berukuran kecil hingga menengah.

Bandar udara ini memiliki gedung terminal kecil dan beberapa struktur pendukung di bandar udara.

Transportasi

Bandar udara ini dapat dicapai dengan mobil atau van dan memiliki area parkir kecil di belakang terminal. Jalan beraspal menyediakan akses ke sisi barat pulau dan ke pemukiman Lowanatom di selatan.

Maskapai penerbangan dan tujuan

MaskapaiTujuan
Air Vanuatu Anatom, Aniwa, Dillon's Bay, Futuna, Ipota, Port Vila
Unity Airlines Port Vila

Referensi

  1. ^ a b Airport information for NVVW from DAFIF (effective October 2006)
  2. ^ a b Informasi bandar udara untuk Tanna Island, Taféa, Vanuatu (NVVW / TAH) di Great Circle Mapper. Sumber: DAFIF.
  3. ^ a b "Whitegrass Airport". Airports Vanuatu Limited. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-07-26. Diakses tanggal 18 June 2010. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya