Balai Jaya, Rokan Hilir
Balai Jaya adalah nama sebuah kecamatan di Kabupaten Rokan Hilir, Riau, Indonesia. Kecamatan Balai Jaya merupakan pemekaran dari Kecamatan Bagan Sinembah bersamaan dengan pembentukan Kecamatan Bagansinembah Raya berdasarkan Peraturan Daerah Rokan Hilir Nomor 9 Tahun 2014.[3] Ibu kota Kecamatan Balai Jaya berkedudukan di Kepenghuluan Balai Jaya. Kelurahan dan kepenghuluanKecamatan Balai Jaya memiliki dua kelurahan dan dua belas kepenghuluan, yang terdiri dari:[3]
Batas wilayahKecamatan Balai Jaya mempunyai batas wilayah:[3]
Referensi
|