Astri Nurdin

Astri Nurdin
Lahir23 Oktober 1977 (umur 47)
Jakarta, Indonesia
AlmamaterFakultas Hukum Universitas Indonesia
Pekerjaan
Tahun aktif1995—sekarang
Anak1

Astri Nurdin (lahir 23 Oktober 1977)[1] adalah aktris dan presenter Indonesia.

Karier

Karier Astri dirintis dengan menjadi model iklan.[2] Ia bermain dalam film perdananya, Merah Putih, pada tahun 2009.[2]

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Catatan
2009 Merah Putih Melati
Get Married 2 Staf kantor
2010 Sehidup (Tak) Semati Irene
Darah Garuda Melati
2011 Hati Merdeka
2012 Ambilkan Bulan Ratna
Tanah Surga... Katanya Astuti
Sang Martir Istri Jerry
Bidadari-Bidadari Surga Andini
2013 Tampan Tailor
Java Heat Vitria
Coboy Junior the Movie Aida
2015 CJR the Movie: Lawan Rasa Takutmu
Bait Surau Siti
2023 Jin & Jun Ibu Jun
Siksa Neraka Ibu Rika
2024 Ipar adalah Maut Spesialis ginekolog
Modal Nekad dagger Ibu Husein
2025 Norma: Antara Mertua dan Menantu dagger
Kunci
Film yang belum dirilis untuk saat ini Menandakan film yang belum dirilis untuk saat ini

Film pendek

Tahun Judul Peran Catatan
2014 Film BPK Ibu Guru Intan Segmen: Cerita Kami

Serial televisi

Tahun Judul Peran Catatan
1995—1998 Lupus Poppy Karya debut
2012 Sinema Wajah Indonesia Yanti Episode: Pelangi di Langit Senja
Insya Allah Ada Jalan
Kuas Fantasi
2013 Heart Series 2 Marrisa
2014 Santri Galau
2016 Siapa Suruh Datang Jakarta Raden Ajeng Kartika
Roro Jonggrang Rani
3 Sempruuul Mengejar Surga 4

FTV

  • Cari Ipar Dapat Pacar (2008)
  • Asam Cuka Manis Cinta (2011)
  • Kungfu Pandu (2011)
  • Piring Terbang (2011)
  • Tomat (2011)
  • Gelap Mata (2011)
  • Anak-anak Impun (2011)
  • Dilema Sheila (2011)
  • Kau Kucari Kau Kujerat (2012)
  • Lo Gue Together (2012)
  • Pinky Boy (2012)
  • Papa Rock & Roll (2013)
  • Pada-Mu Ku Bersimpuh (2013)
  • Nina Bobo (2013)
  • Bulan Madu yang Ternoda (2013)
  • Mata Dewa (2013)
  • Tak Ada Babysitter, Sopir Pun Jadi (2014)
  • Teror Boneka Angie (2014)
  • Ibu, Ibu dan Ibu (2014)
  • Gebetanku Brondong Alay (2016)
  • Miss Badut Sang Penghibur Hati (2017)
  • Telolet Cinta Sang Sopir Bus (2017)
  • Paket Cinta Supir Box (2017)
  • Pacar Gue Strong Maksimal (2017)
  • Jodoh Belum Jodoh (2017)
  • Kamu dan Dia Leh Uga (2017)

Acara televisi

Penghargaan

  • Apresiasi Film Indonesia - Nominasi Pemeran Utama Wanita Terbaik (2012)

Referensi

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya