Andy LevinAndrew Saul Levin[1] (lahir 10 Agustus 1960) adalah seorang jaksa dan politikus Amerika Serikat yang menjabat sebagai anggota DPR. Ia adalah anggota Partai Demokrat. Ia terpilih pada 2018 dalam DPR, menggantikan ayahnya yang pensiun Sander "Sandy" Levin. Ia adalah keponakan dari mantan Senator Amerika Serikat Carl Levin.[2] Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Andy Levin.
|