Ananta Wahana
Stefanus Ananta Wahana, S.H., atau lebih dikenal dengan nama Ananta Wahana (lahir 28 April 1966) adalah seorang politikus Indonesia. Saat ini ia menjabat sebagai Anggota DPR-RI sejak 2019 mewakili daerah pemilihan Banten III. Ananta merupakan kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan dan duduk di Komisi VI.[1][2] Riwayat pendidikan
Riwayat organisasi
Karier
Referensi
Pranala luar |