Aloys Grillmeier
Aloys Grillmeier (1 Januari 1910 – 13 September 1998) adalah seorang imam Yesuit, teolog dan kardinal-deakon Gereja Katolik asal Jerman. Paus Yohanes Paulus mengangkatnya menjadi kardinal-diaken San Nicola in Carcere pada 26 November 1994.[1] Referensi
Sumber
|