Ali Larijani
Ali Ardashir Larijani (Persia: علی اردشیر لاریجانی آملی; lahir 1958) adalah politikus Iran dan anggota Dewan Keamanan Nasional Tertinggi di Iran. Pada 28 Mei 2008, ia terpilih sebagai juru bicara parlemen Iran, Majles.[1] Ali Larijani adalah putra dari Ayatollah Hashem Amoli. Pranala luarWikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Ali Larijani.
ReferensiWikimedia Commons memiliki media mengenai Ali A. Larijani.
|