Akilan
Akilan adalah seorang pengarang Tamil yang dikenal karena gaya penulis kreatif dan realistisnya. Akilan adalah seorang pejuang kemerdekaan, novelis, penulis cerita pendek, jurnalis, satiris, penulis perjalanan, pengarang drama, penulis naskah, orator dan kritikus. Ia juga seorang novelis anak-anak. Pranala luar |