Zhou Shen
Zhou Shen (Hanzi: 周深; Pinyin: Zhōu Shēn; lahir 29 September 1992), juga dikenal sebagai Charlie Zhou, adalah seorang penyanyi asal Tiongkok. Ia dikenal karena membuat lagu "Big Fish",[1] yang memenangkan 8 penghargaan. Pada November 2017, Zhou merilis album debutnya 深的深, sebuah karya kerjasama dengan produser Gao Xiaosong, penulis lagu Yin Yue, dan komponis Qian Lei.[2] Referensi
Pranala luar |