Xeround

Xeround adalah penyedia perangkat lunak basis data awan yang diluncurkan pada tahun 2005,[1] dan tutup pada Mei 2013.[2] Perusahaan ini didirikan oleh Sharon Barkai dan Gilad Zlotkin. Zlotkin, mantan rekan peneliti di MIT Sloan School of Management,[3] yang mendirikan lima startup lainnya termasuk Radview.[4] Koran bisnis di Israel bernama Globes menyatakan perusahaan ini sebagai perusahaan startup paling menjanjikan tahun 2006.[4]

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya