William Wade (politikus Inggris)

Sir William Wadd late Lieutenant of the Tower, engravir abad ke-18 yang berdasarkan pada potret aslinya

Sir William Wade (atau Waad, atau Wadd; 1546 – 21 Oktober 1623) adalah seorang negarawan dan diplomat asal Inggris dan Lieutenant of the Tower of London. Wade adalah putra sulung dari Armagil Wade, seorang penjelajah yang berlayar dengan sekelompok petualang ke Amerika Utara pada 1536

Referensi

Kembali kehalaman sebelumnya