True Heart Susie adalah sebuah film drama Amerika Serikat tahun 1919 garapan D. W. Griffith dan menampilkan Lillian Gish. Cetakan film tersebut disimpan dalam arsip film British Film Institute.[1]