The City on the Edge of Forever

The City on the Edge of Forever
Episode Star Trek: The Original Series
Nomor episodeMusim 1
Episode 28
SutradaraJoseph Pevney
PenulisHarlan Ellison, D. C. Fontana (tak disebutkan), Gene L. Coon (tak disebutkan)
MusikFred Steiner (asli)
SinematografiJerry Finnerman
Kode produksi028
Tanggal siar06 April 1967 (1967-04-06)
Kronologi episode
← Sebelumnya
"The Alternative Factor"
Selanjutnya →
"Operation: Annihilate!"

"The City on the Edge of Forever" adalah episode kedua puluh delapan dari musim pertama dari serial televisi fiksi ilmiah Amerika Serikat Star Trek. Episode tersebut memiliki beberapa penulis yang berkontribusi terhadap episode tersbeut yang terdiri dari: Harlan Ellison, Steven W. Carabatsos, D. C. Fontana, Gene L. Coon dan hasil akhirnya ditulis ulang oleh Gene Roddenberry. Episode tersebut disutradarai oleh Joseph Pevney dan tayang perdana di NBC pada 6 April 1967.

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya