Teater Fortune
Fortune Theatre adalah sebuah teater West End 432 kursi di Russell Street, dekat Covent Garden, Kota Westminster. SejarahTempat tersebut diakuisisi oleh pengarang, pengarang drama dan impresario Laurence Cowen, dan sebelumnya telah menjadi tempat dari Albion Tavern lama, sebuah rumah publik yang dipakai oleh para pemeran Georgia dan Viktorian. Teater tersebut terletak di sebelah Crown Court Church, dan berseberangan dengan Theatre Royal, Drury Lane. Referensi
Pranala luar
|