Te3n

Te3n
Poster rilis teatrikal
SutradaraRibhu Dasgupta
ProduserSujoy Ghosh
Gulab Singh Tanwar
Hyunwoo Thomas Kim
Suresh Nair
Sameer Rajendran
Gauri Sathe
SkenarioSuresh Nair
Ritesh Shah
Bijesh Jayarajan
PemeranAmitabh Bachchan
Nawazuddin Siddiqui
Vidya Balan
Sabyasachi Chakraborty
Padmavathi Rao
Penata musikClinton Cerejo
SinematograferTushar Kanti Ray
PenyuntingGairik Sarkar
Perusahaan
produksi
Tanggal rilis
  • 10 Juni 2016 (2016-06-10)
Durasi136 menit
NegaraIndia
BahasaHindi
Anggaran340 juta[1]
Pendapatan
kotor
per. 323.1 juta[2]

Teen (ditulis menjadi Te3n; तीन adalah kata Hindi untuk "Tiga") adalah sebuah film cerita seru berbahasa Hindi India yang ditulis dan disutradarai oleh Ribhu Dasgupta. Remake dari film Korea Selatan 2013 yang berjudul Montage tersebut dibintangi oleh Amitabh Bachchan, Nawazuddin Siddiqui, Sabyasachi Chakraborty, Padmavathi Rao, dan Vidya Balan dalam peran utama.[3][4][5] Film tersebut dirilis pada 10 Juni 2016. Meskipun meraih pujian untuk akting dan jalan cerita dari para kritikus dan audien, film tersebut meraih kegagalan komersial di box office.[1]

Referensi

  1. ^ a b http://www.boxofficeindia.com/movie.php?movieid=3297
  2. ^ Bollywood Hungama. "Box Office: Worldwide Collections and Day wise breakup of TE3N". Diakses tanggal 18 October 2016. 
  3. ^ "Here's first poster of 'TE3N'". ABP Live. 2 May 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-10-07. Diakses tanggal 2017-03-29. 
  4. ^ IANS (28 April 2016). "Reliance Entertainment to back Big B's 'TE3N'". Business-standard.com. Diakses tanggal 2016-06-02. 
  5. ^ "Review: TE3N is a weak remake". 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya