Tanjung Sari, Belakang Padang, Batam
[1] Profil kelurahan Tanjung Sari, Yang sebelumnya bernama kelurahan belakang padang, Setelah ada pemekaran kelurahan menjadi kelurahan tanjung sari sesuai Perda Nomor : 02 Tahun 2005. Profil kelurahan Tanjung Sari dalam gambaran semua aspek yang ada di tingkat kelurahan baik di Pemerintahan / wilayah, Maupun Pembangunan (infrastur) yang sudah ada. Batas Wilayah dan Luas PemukimanBatas Wilayah Kelurahan Tanjung Sari :[2] Sebelah Utara berbatas dengan : Laut Internasional Sebelah Selatan berbatas dengan : Kelurahan Sekanak Raya Sebelah Barat berbatas dengan : Laut Internasional Sebelah Timur berbatas denga : Kecamatan Sekupang Luas Sarana Pemukiman : Luas Pemukiman : 80 M² Luas Kuburan : 1 Ha² Luas Perkarangan : 6 M² Luas Taman : - Ha² Luas Perkantoran : 988 M² Luas Sarana Umum Lainnya : 20 M² Lembaga KemasyarakatanLembaga Kemasyarakatan : 1. Rukun Tetangga ( RT ) : 20 Orang 2. Rukun Warga : 6 Orang Jumlah PendudukSesuai Database Per Tanggal 31 Desember 2020.
Tanjung Sari adalah kelurahan di kecamatan Belakang Padang, Kota Batam, Kepulauan Riau, Indonesia. Pranala luar
|