Stadion Nasional Warsawa
Stadion Nasional Warsawa (Polandia: Stadion Narodowy) merupakan sebuah stadion sepak bola yang terletak di Warsawa, Polandia dibangun pada tahun 2010 dengan Kapasitas 58.145 kursi. Stadion ini digunakan untuk ajang Kejuaraan Eropa UEFA 2012 pada 3 pertandingan penyisihan grup pertama, 1 perempat final dan 1 semifinal. Stadion ini juga digunakan sebagai pertandingan Final Liga Eropa UEFA 2015[2] Stadion ini merupakan markas tim Polandia. Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai National Stadium in Warsaw.
|