Somebody to Love (lagu Justin Bieber)
Somebody to Love adalah lagu dari penyanyi muda asal Kanada yaitu Justin Bieber. Lagu ini disiapkan sebagai single keduanya di album My World 2.0. Lagu ini diciptakan oleh Bieber, Heather Bright, dan The Stereotypes, dan diproduseri oleh The Stereotypes. Daftar lagu
Charts
Waktu Perilisan
Referensi
|