Sisalam, Wanasari, Brebes
Penggunaan lahanPada tahun 2015, luas lahan di Desa Sisalam adalah 187,66 Ha. Lahan di Desa Sisalam dibedakan menjadi lahan sawah dan lahan bukan sawah. Luas lahan yang dijadikan sawah pada tahun 2015 seluas 136,57 Ha. Sedangkan luas lahan yang dijadikan lahan bukan sawah pada tahun 2015 seluas 51,09 Ha.[1] Referensi
|