Sirithu Vazha Vendum
Sirithu Vazha Vendum (bahasa Inggris: Live cheerfully), adalah sebuah film Tamil India tahun 1974 garapan S. S. Balan, dan dibintangi oleh M. G. Ramachandran dalam peran utama bersama dengan Latha, M. N. Nambiar dan lain-lain. Film tersebut adalah sebuah remake dari film tahun 1973 Zanjeer.[2] Referensi
Pranala luarSirithu Vazha Vendum di IMDb (dalam bahasa Inggris) |