Serikat Haikal

Para anggota Serikat Haikal di Wilhelma, Palestina

Serikat Haikal (bahasa Jerman: Tempelgesellschaft) adalah sebuah sekte Protestan Jerman yang berasal dari gerakan Pietis dari Gereja Lutheran. Serikat Haigal dikeluarkan dari Gereja Lutheran pada 1858 karena keyakinan milenarian mereka. Tujuan mereka adalah untuk merealisasikan visi-visi apokaliptik dari nabi-nabi Israel di Tanah Suci.[1]

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya