Sargam (film 1979)

Sargam
Berkas:Sargam 1979 poster.jpg
Poster
SutradaraK. Viswanath
ProduserN.N. Sippy
Ditulis olehK. Viswanath
Jainendra Jain
PemeranRishi Kapoor
Jaya Prada
Penata musikLaxmikant Pyarelal
Anand Bakshi (Lirik)
SinematograferK H Kapadia
PenyuntingWaman Bhosle
Gurudutt Shirali
Tanggal rilis
  • 08 Januari 1979 (1979-01-08)
NegaraIndia
BahasaHindi

Sargam adalah sebuah film drama berbahasa Hindi 1979 yang ditulis dan disutradarai oleh K. Viswanath. Film tersebut merupakan sebuah buat ulang dari film Telugu Siri Siri Muvva (1976), yang juga dibintangi oleh Jayaprada dan membuatnya menjadi seorang bintang di India Selatan. Ia memulai debut film Hindi-nya dengan film tersebut, mengulangi perannya sebagai penari bisu.[1]

Referensi

  1. ^ Ziya Us Salam (13 November 2014). "Sargam (1979)". The Hindu. Diakses tanggal 2014-11-15. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya