Sampho Tsewang Rigzin
Sampho Tsewang Rigzin (Tibet: བསམ་ཕོ་ཚེ་དབང་རིག་འཛིན་; Wylie: bsam pho tshe dbang rig 'dzin; 1904–1973) adalah seorang politikus Tibet yang menjabat sebagai Kalön Kashag dari 1957 sampai 1959.[2] Ia menjadi prajurit Tentara Pembebasan Rakyat pada 1950an dan berpangkat setara mayor jenderal (shaojiang). Referensi
|