Saarani Mohamad
Dato' Seri Saarani bin Mohamad (lahir 14 March 1962) adalah seorang guru dan politisi Malaysia yang saat ini menjabat sebagai Menteri Besar Perak ke-14 dan Anggota Dewan Undangan Negeri Perak. Sebelum menjadi menteri besar, Saarani pernah menjabat sebagai anggota Dewan Eksekutif Negara Bagian Perak (EXCO) pada masa pemerintahan Zambry Abdul Kadir dan Tajol Rosli Mohd Ghazali serta Ahmad Faizal Azumu. Selain itu Saarani juga pernah menjadi Ketua Oposisi Perak dari Agustus 2018 hingga Maret 2020. Saarani merupakan Anggota Dewan Tertinggi dan Kepala Divisi UMNO Bagian Lenggong. Ia juga ditunjuk menjadi Ketua UMNO dan Barisan Nasional di Negara Bagian Perak[1]. Hasil Pemilihan
Daftar Referensi
|