Provinsi Reggio Emilia

Provinsi Reggio Emilia
Negara  Italia
Wilayah / Region Emilia-Romagna
Ibu kota Reggio Emilia
Area 2,293 km2
Population (2008) 517,374
Kepadatan 225.6 inhab./km2
Comuni 45
Nomor kendaraan RE
Kode pos 42010-42025, 42028, 42030-42035, 42037, 42039-42049, 42100
Kode area telepon 0522, 0536
ISTAT 035
Presiden Sonia Masini
Executive Democratic Party
Peta yang menunjukan lokasi provinsi Reggio nel,Emilia di Italia

Provinsi Reggio Emilia (bahasa Emilia-Romagna: Rèz) merupakan sebuah provinsi di Italia. Provinsi ini memiliki luas wilayah 2.293 km² dengan memiliki jumlah penduduk sebanyak 487.003 jiwa (2005). Dengan memiliki kepadatan penduduk sebanyak 212 jiwa/km². Provinsi ini terbagi menjadi 45 comune. Provinsi ini terletak di region Emilia-Romagna. Provinsi ini beribu kota di Reggio Emilia.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya