Peter Harry CarstensenPeter Harry Carstensen (lahir 12 Maret 1947). Ia adalah politikus Jerman dari Christlich Demokratische Union Deutschlands. Carstensen menjadi presiden menteri di negara bagian Schleswig-Holstein pada tanggal 27 April 2005. Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Peter Harry Carstensen.
|