Pergam pinon
Pergam pinon (Ducula pinon) adalah spesies burung yang berasal dari famili Columbidae.keberadaan burung ini tersebar di daerah Papua New Guinea dan sekitarnya. Spesies ini diberi nama oleh Rose de Freycinet née Pinon. Selain itu burung ini juga memiliki beberapa sub-spesies yang tersebar cukup luas, yang terdiri dari Ducula pinon pinon, Ducula pinon rubiensis, Ducula pinon jobiensis dan Ducula pinon salvadorii.[1] Daftar rujukan
|