Pemakaman Montparnasse

Pemandangan udara Pemakaman Montparnasse

Pemakaman Montparnasse (bahasa Prancis: Cimetière du Montparnasse) merupakan sebuah komplek pemakaman umum di Montparnasse, Paris, yang terletak di arrodisemen ke-14 kota tersebut. Pemakaman ini kira-kira seluas 47 hektar dan merupakan pemakaman kedua terbesar di kota Paris.[1] Pemakaman ini memiliki lebih dari 35.000 makam dan sekitar seribu orang dimakamkan di sini setiap tahunnya.[2]

Galeria

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Paris 2019. Michelin. 2019. hlm. 57. ISBN 9782067237322. 
  2. ^ Barozzi, Jacques (2012). Secrets Des Cimetières de Paris. France: massin. hlm. 68. ISBN 978-2-7072-0763-0. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya