Pekiringanageng adalah desa di kecamatan Kajen, Pekalongan, Jawa Tengah, Indonesia. Desa Pekiringanageng terbagi menjadi 4 wilayah, yang masing-masing sering disebut sebagai Pekiringan Krajan, Pekiringan Dukuh, Gembung, dan Pamutih.
Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.