Paradorn Srichaphan

Srichaphan saat US Open, 2004

Paradorn Srichaphan (Thai: ภราดร ศรีชาพันธุ์; lahir 14 Juni 1979) adalah seorang pemain tennis asal Thailand. Dialah peraih rangking tertinggi untuk tennis di negaranya, karienya berada pada posisi 9 dunia. Ia menggunakan nickname "Ball". Saat ini, ia berada diurutan ke-57 ATP.

Pada 20 April 2007, sebuah pengumuman mengenai pertunangannya dengan Natalie Glebova (Miss Universe 2005). Ia merencanakan menikah pada akhir 2007.[1]

Final Perorangan (6)

  • 2002: Chennai
  • 2002: Washington
  • 2003: Indianapolis
  • 2004: Chennai
  • 2005: Chennai
  • 2005: Stockholm
  • Most Improved Player (2002)
  • Stefan Edberg Sportsmanship Award (2002, 2003)

Referensi

  1. ^ Gulf Times Newspaper. 22 April 2007 "Thai tennis star Srichaphan to wed former Miss Universe"

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya