Mikhail Myasnikovich

Mikhail Myasnikovich
Міхаіл Мясніковіч
Михаил Мясникович
Perdana Menteri Belarus
Masa jabatan
28 Desember 2010 – 27 Desember 2014
PresidenAlexander Lukashenko
WakilVladimir Semashko
Informasi pribadi
Lahir
Mikhail Vladimirovich Myasnikovich

6 Mei 1950 (umur 74)
Novy Snov, RSS Byelorusia
(sekarang Belarus)
Partai politikIndependen[butuh rujukan]
AlmamaterBrest State Technical
University
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mikhail Vladimirovich Myasnikovich (bahasa Belarus: Міхаі́л Уладзі́міравіч Мясніко́віч, tr. Mikhail Uladzimiravich Myasnikovich; bahasa Rusia: Михаи́л Влади́мирович Мяснико́вич; lahir 6 Mei 1950)[1] adalah Perdana Menteri Belarus periode 2010–2014. Myasinkovich menjabat sebagai Perdana Menteri Belarus setelah pemilihan presiden 2010,[2] ia ditunjuk oleh Presiden Alexander Lukashenko.

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-04-15. Diakses tanggal 2014-10-19. 
  2. ^ Belarus president names new PM
Jabatan politik
Didahului oleh:
Sergey Sidorsky
Perdana Menteri Belarus
2010–2014
Diteruskan oleh:
Andrei Kobyakov


Kembali kehalaman sebelumnya