Michael Minkler (lahir 14 Mei 1952) adalah seorang penata rekaman ulang suara film. Ia meraih Oscar atas karyanya pada Dreamgirls, Chicago dan Black Hawk Down.
Templat:AcademyAwardBestSound 2001–2020