Marko Vešović

Marko Vešović
Vešović berseragam Red Star Belgrade pada tahun 2012
Informasi pribadi
Tanggal lahir 28 Agustus 1991 (umur 33)
Tempat lahir Titograd, SFR Yugoslavia
Tinggi 1,77 m (5 ft 9+12 in)
Posisi bermain Bek
Informasi klub
Klub saat ini Rijeka
(pinjaman dari Torino)
Nomor 29
Karier junior
Mladost Podgorica
Budućnost
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2008–2010 Budućnost 11 (1)
2008Mladost Podgorica (pinjaman) 12 (3)
2010–2013 Red Star Belgrade 84 (3)
2014– Torino 3 (0)
2014-Rijeka (pinjaman) 11 (1)
Tim nasional
2007–2009 Montenegro U-18 11 (2)
2009–2013 Montenegro U-21 14 (1)
2013– Montenegro 2 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 15 December 2014
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 17 November 2013

Marko Vešović (Cyrillic: Mapкo Вешовић; lahir 28 Agustus 1991) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Montenegro yang bermain untuk klub Rijeka sebagai pemain pinjaman dari Torino biasa bermain pada posisi bek.

Marko memulai karier juniornya di klub Mladost Podgorica dan Budućnost kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut. Sempat pindah ke Red Star Belgrade sebelum bergabung dengan Torino pada tahun 2014.[1]

Referensi

  1. ^ "Vesovic al Toro" (dalam bahasa Italian). Torino FC. 7 February 2014. 

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya