Konferensi Tingkat Tinggi BRICS ke-16Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) BRICS ke-16 digelar di Kota Kazan, Rusia, pada 22 hingga 24 Oktober 2024 dengan mengangkat tema Penguatan Multilateralisme untuk Keamanan dan Pembangunan Global yang Adil. Pada KTT tersebut, anggota BRICS telah mencakup 10 negara sebagai anggota penuh, meliputi Brazil, Rusia, India, Tiongkok, Afrika Selatan, Mesir, Ethiopia, Iran, Arab Saudi, dan Uni Emirat Arab. KTT BRICS 2024 menghasilkan Deklarasi Kazan yang membahas berbagai krisis dan tantangan global serta menyerukan tatanan internasional yang lebih adil dan lebih setara.[1] Referensi
|