Keuskupan Agung Canberra dan Goulburn

Keuskupan Agung Canberra – Goulburn

Archidiœcesis Camberrensis – Gulburnensis

Keuskupan Agung Canberra dan Goulburn
Katolik
Lambang Keuskupan Agung Canberra dan Goulburn
Lokasi
NegaraAustralia
WilayahDaerah Ibukota Australia, dan wilayah-wilayah South West Slopes, Southern Tablelands, Monaro dan South Coast di New South Wales
Yurisdiksi langsung Tahta Suci
Koordinat35°17′41″S 149°07′36″E / 35.29472°S 149.12667°E / -35.29472; 149.12667
Statistik
Luas88.000 km2 (34.000 sq mi)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2006)
Kenaikan 569.000
Kenaikan 159,670 (Penurunan 28.1%)
ParokiPenurunan 55
Informasi
DenominasiKatolik Roma
RitusRitus Latin
Pendirian17 November 1862 sebagai Keuskupan Goulburn;
5 Februari 1948 sebagai Keuskupan Agung Canberra (dan Goulburn);
19 Juni 2006 sebagai Keuskupan Agung Canberra – Goulburn
KatedralKatedral Santo Kristoforus, Canberra
PelindungSanta Maria
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
Uskup agung
Christopher Prowse
EmeritusFrancis Carroll (uskup agung);
Pat Power (auksilier)
Situs web
cg.catholic.org.au

Keuskupan Agung Canberra – Goulburn adalah sebuah keuskupan agung Ritus Latin yang terletak di Daerah Ibukota Australia, dan wilayah-wilayah South West Slopes, Southern Tablelands, Monaro dan South Coast di New South Wales, Australia. Didirikan pada 1948, keuskupan agung tersebut berada di bawah Keuskupan Agung Sydney namun subyek langsung dari Tahta Suci.

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya