Kasino Estoril
Kasino Estoril (bahasa Portugis: Casino do Estoril) adalah sebuah kasino di Riviera Portugis, di kotamadya Cascais, Portugal. Saat ini, kasino ini merupakan salah satu kasino terbesar yang beroperasi di Eropa. SejarahBatu pertama diletakkan pada tanggal 16 Januari 1916 oleh Presiden saat itu Dr. Bernardino Machado, sebuah usaha patungan dengan Fausto Figueiredo.[1] Referensi
Pranala luar
|