Kanhaiyalal Sethia

Kanhaiyalal Sethia ((1919-09-11)11 September 1919 – 11 November 2008) adalah seorang penyair Rajasthani dan Hindi terkenal. Ia lahir di Sujangarh, distrik Churu, negara bagian Rajasthan, India. Ia adalah pendukung setia dari pemakaian bahasa Rajasthani, bahasa ibu orang Rajasthan, di tingkat negeri. Ia adalah seorang pejuang kemerdekaan, penggiat sosial, reformer, filantropis, dan penggiat lingkungan hidup yang diakui pemerintah.[1]

Referensi

  1. ^ "Calcutta's poet who was Rajasthan's voice". The Telegraph, Calcutta. The Telegraph, 20 December 20, 2012. Diakses tanggal 2013-02-10. 
Kembali kehalaman sebelumnya