Kajeng Kliwon (film)

Kajeng Kliwon adalah sebuah film horor Indonesia tahun 2020 yang disutradarai oleh Bambang Drias. Film tersebut dirilis pada 13 Februari 2020. Film tersebut menampilkan Amanda Manopo, Chris Laurent, Cathrine Wilson, Egi Fedly, Weda Nanda, Deva Wisesa, Vincent Andrianto, Muthia Datau dan Indah Kalalo.[1]

Referensi

Kembali kehalaman sebelumnya