John Russell (pemeran)
John Lawrence Russell (3 Januari 1921 – 19 Januari 1991) adalah seorang pemeran film dan televisi Amerika Serikat. Ia dikenal karena berperan sebagai Marsekal Dan Troop dalam seri televisi koboi ABC Lawman dari 1958 sampai 1962[1][2] dan peran utamanya sebagai petualang mancanegara Tim Kelly dalam seri TV Soldiers of Fortune dari 1955 sampai 1957. Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai John Russell (actor).
|