Jalan Bandungan

Jalan Bandungan adalah novel yang dikarang oleh Nh. Dini dan diterbitkan tahun 1989 oleh penerbit Djambatan. Novel ini mengisahkan perasaan seorang wanita yang berlawanan dengan kehidupannya. Latar tempatnya di suatu kota besar. Para tokohnya ialah Muryati, Widodo, dan Handoko.[1]

Referensi

  1. ^ Rani, S.A., dan Sugriati, E. (1999). 115 Ikhtisar Roman Sastra Indonesia. Bandung: CV. Pustaka Setia. hlm. 145. ISBN 979-730-120-6. 
Kembali kehalaman sebelumnya