Irene Librawati |
---|
Lahir | 28 September 1971 (umur 53) Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia |
---|
Pekerjaan | Aktris |
---|
Tahun aktif | 2004—sekarang |
---|
Suami/istri | Rudianto
( m. 2004; c. 2010) |
---|
Anak | 2 |
---|
|
|
Irene Librawati (lahir 28 September 1971) adalah seorang aktris berkebangsaan Indonesia.[1]
Filmografi
Film
Kunci
|
Menandakan film yang belum dirilis untuk saat ini
|
Serial televisi
Serial web
Kunci
|
Menandakan film yang belum dirilis untuk saat ini
|
FTV
- Di Rumah Lain di Surga
- Hidayah: Menipu Uang Derma, Menjemput Saat Sakaratul Maut (2005)
- Taubat: Sujud Terakhir (2006)
- Hidayah Cinema: Maaf Yang Tertunda (2013)
- Hidayah Cinema: Salahkah Bila Anakku Perempuan? (2013)
- Hidayah Cinema: Anak Pungut Durhaka (2014)
- Sinema Pintu Taubat: Suami yang Selalu Doain Istri (2014)
- Hidayah Cinema: Imam Sholat Nadia (2014)
- Aku Diperebutkan Kedua Anakku (2015)
- Aku Dewi, Bukan Dewo (2015)
- Dari Duren Turun Ke Hati (2017)
- Ondel-Ondel Cinta Andira (2017)
- Queen of Jengkol (2017)
- Cinta dalam Semangkuk Bakwan Malang (2017)
- Mama Minta Menantu (2017)
- Sudah Jatuh, Tertimpa Cinta (2017)
- Tukang Sol, Oh My Heart (2017)
- Menunggu Jawaban Cintamu di Malam Hari (2017)
- Ada Apa dengan Ayah? (2017)
- Kasih tak Santai (2018)
- Pempek Palembang Rasa Sayang (2018)
- Cinta DP 0% (2018)
- Katanya Mendukung, Gak Taunya Malah Nikung (2019)
- Cinta yang Terbagi di Detik Terakhir (2023)
- Kisah Nyata Spesial Ramadan: Bagi Istriku, Aku Hanya Suami Benalu yang tak Ada Harganya (2024) sebagai Ibu Ambar
- Kisah Nyata Spesial: Mertuaku Tak Rela Aku Dimanja Suamiku (2024) sebagai Ibu Tiwi
- Kisah Nyata Spesial: Rahasia Teror dari Masa Lalu (2024)
Diskografi
Singel
- "Masa Paling Indah" (2023)
Referensi
Pranala luar
|
---|
Musim | |
---|
Pemeran | |
---|
Produksi | |
---|
Topik terkait | |
---|
Penghargaan | |
---|