Hwang Nam-sook adalah mantan pemain tenis meja putri profesional asal Korea Selatan.[1] Ia menerima medali perunggu bersama An Hae-sook di 1981 World Table Tennis Championships pada kategori ganda putri.[2][3] serta medali perak di Piala Corbillon (beregu putri) untuk Korea Selatan.[4]
Daftar peraih medali Kejuaraan Dunia Tenis Meja
|url-status=
Artikel bertopik biografi terkait tenis meja ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.