Hiperosmia
Hiperosmia adalah meningkatnya kemampuan penciuman - sebagai contoh kemampuan untuk mengenali bau parfum orang yang sebelumnya menduduki sebuah kursi. Hiperosmia sering terjadi bersamaan dengan sakit kepala, migrain dan penyakit Addison). Obat seperti LSD, psilocin, dan 2C-B diduga dapat meningkatkan kemampuan penciuman. Lihat pula |