Hanna Aqeela
Hanna Aqeela Mohd. Rosni (Jawi: هننا اقيايلا; lahir 27 Februari 1990) adalah seorang aktris dan model asal Malaysia.[1][2] Ia pertama kali dikenal lewat perannya sebagai Nadia dalam drama adaptasi novel Bila Hati Berbicara dan sebagai Irma dalam serial drama komedi romantis Love You Mr. Batu bara.[3][4] Referensi
Pranala luar
|