Greek Isles Hotel & Casino
Greek Isles Hotel & Casino merupakan sebuah hotel berkamar 202 dan kasino seluas 7.000 kaki persegi yang terletak di Paradise, Nevada. Sebuah hotel/kasino bertema Mediterania, Greek Isles terletak satu blok dari Las Vegas Strip. SejarahTahun 1993 Debbie Reynolds memperoleh properti ini dan menambahkan Hollywood Movie Museum.[2] Tahun 1999 hotel ini dijual kepada World Wrestling Federation.[3] Catatan kaki
Pranala luar
|