Francis of Assisi

Francis of Assisi
SutradaraMichael Curtiz
ProduserPlato A. Skouras
Ditulis olehLouis De Wohl (novel)
SkenarioEugene Vale
James Forsyth
Jack W. Thomas
Berdasarkan
The Joyful Beggar
PemeranBradford Dillman
Dolores Hart
Stuart Whitman
Penata musikMario Nascimbene
SinematograferPiero Portalupi
PenyuntingLouis R. Loeffler
Perusahaan
produksi
Perseus Productions
DistributorTwentieth Century Fox Film Corporation
Tanggal rilis
  • 12 Juli 1961 (1961-07-12)
Durasi105 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$2,015,000[1]
Pendapatan
kotor
$1.8 juta (AS/ Kanada)[2]

Francis of Assisi adalah sebuah film DeLuxe CinemaScope 1961 yang disutradarai oleh Michael Curtiz, yang berdasarkan pada novel The Joyful Beggar karya Louis de Wohl. Film tersebut mengambil gambar di Italia. Film yang menceritakan kehidupan Santo Fransiskus dari Assisi tersebut dibintangi oleh Bradford Dillman dalam salah satu dari beberapa peran film utama simpatetiknya (ia biasanya memainkan karakter jahat di layar lebar, selain peran Jamie dalam versi panggung asli dari Long Day's Journey into Night karya Eugene O'Neill pada 1956).

Dua tahun setelah perilisan Francis of Assisi, Dolores Hart, seorang aktris berusia 24 tahun yang memainkan peran biarawati dalam film tersebut, menjadi seorang biarawati Katolik Roma sungguhan di Biara Regina Laudis Benediktin di Bethlehem, Connecticut.[3]

Referensi

  1. ^ Solomon, Aubrey. Twentieth Century Fox: A Corporate and Financial History (The Scarecrow Filmmakers Series). Lanham, Maryland: Scarecrow Press, 1989. ISBN 978-0-8108-4244-1. p253
  2. ^ Solomon p 228. Please note figures are rentals.
  3. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-03-23. Diakses tanggal 2016-04-26. 

Pranala luar

Templat:Fransiskus dari Asisi

Kembali kehalaman sebelumnya