Fiorello La Guardia

Fiorello La Guardia
Wali kota New York City ke-99
Masa jabatan
1 Januari 1934 – 31 December 1945
Sebelum
Pendahulu
John P. O'Brien
Pengganti
William O'Dwyer
Sebelum
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat A.S.
dari dapil ke-20 New York
Masa jabatan
4 Maret 1923 – 3 Maret 1933
Sebelum
Pendahulu
Isaac Siegel
Pengganti
James J. Lanzetta
Sebelum
10th President of the New York City Dewan Aldermen
Masa jabatan
1 Januari 1920 – 31 Desember 1921
Sebelum
Pendahulu
Robert L. Moran
Pengganti
Murray Hulbert
Sebelum
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat A.S.
dari dapil ke-14 New York
Masa jabatan
4 Maret 1917 – 31 Desember 1919
Sebelum
Pendahulu
Michael F. Farley
Pengganti
Nathan D. Perlman
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir
Fiorello Enrico LaGuardia

(1882-12-11)11 Desember 1882
Desa Greenwich, Manhattan, New York, AS
Meninggal20 September 1947(1947-09-20) (umur 64)
Bronx, New York, United States
Partai politikRepublik
ProfesiPolitikus
Tanda tangan
Musicbrainz: a11ae47a-9638-4a02-8dcc-85da2f44b05b Discogs: 1349713 Find a Grave: 596 Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Fiorello Henry LaGuardia (diucapkan [fiəˈrɛloʊ ləˈɡwɑrdiə]; terlahir Fiorello Enrico La Guardia; 11 Desember 1882– 20 September 1947; ia menulis namanya sebagai satu kata tunggal tanpa spasi antara "a" pertama dan "G" kapital yang mengikutinya) adalah Wali kota New York City dengan masa jabatan tiga kali berturut-turut sejak 1934 sampai 1945 sebagai seorang Republikan liberal. Sebelumnya ia terpilih sebagai Anggota Kongres pada 1916 dan 1918, kemudian terpilih lagi sejak 1922 sampai 1930. Sebagai tokoh yang mudah marah, energetik dan karismatik, ia mendapat publisitas dan diakui sebagai satu dari tiga atau empat wali kota terhebat sepanjang sejarah Amerika Serikat. Dengan tinggi l,52 meter, ia dijuluki "the Little Flower" (Fiorello dalam bahasa Italia berarti "bunga kecil").

Catatan kaki

Pranala luar

Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat
Didahului oleh:
Michael F. Farley
Anggota Dewan Perwakilan Amerika Serikat
dari daerah pemilihan kongres ke-14 New York

4 Maret 1917–31 Desember 1919 (mundur)
Diteruskan oleh:
Nathan D. Perlman
Didahului oleh:
Isaac Siegel
Anggota Dewan Perwakilan Amerika Serikat
dari daerah pemilihan kongres ke-20 New York

4 Maret 1923–3 Maret 1933
Diteruskan oleh:
James J. Lanzetta
Jabatan partai politik
Didahului oleh:
Frank D. Waterman
Nominasi Republik untuk Wali kota New York City
1929
Diteruskan oleh:
Lewis H. Pounds
Jabatan politik
Didahului oleh:
John P. O'Brien
Wali kota New York City
1934–1945
Diteruskan oleh:
William O'Dwyer
Jabatan pemerintahan
Didahului oleh:
Tidak ada
Direktur Pertahanan Sipil
1941– 1942
Diteruskan oleh:
James Landis
Jabatan organisasi nirlaba
Didahului oleh:
Herbert H. Lehman
Direktur Jenderal UNRRA
1946
Diteruskan oleh:
Jenderal Lowell Rooks

Templat:Mayors of New York City


Kembali kehalaman sebelumnya