Fake Love (lagu BTS)

"Fake Love"
Sampul singel "Rocking Vibe Mix"
Singel oleh BTS
dari album Love Yourself: Tear
Dirilis18 Mei, 2018 (versi Korea)
16 Oktober, 2018 (versi Jepang)
Format
Studiobig hit
  • Dogg Bounce
  • Big Hit Studio
  • Schmuzik Studios
Genre
Durasi4:02
Label
Pencipta
ProduserPdogg
Kronologi singel BTS
"Mic Drop"
(2017)
"Fake Love"
(2018)
"Idol"
(2018)
Video musik
"Fake Love" di YouTube
"Fake Love" (Extended version) di YouTube

"Fake Love" adalah lagu yang direkam oleh boy band Korea Selatan bernama BTS, dan dirilis pada 18 Mei, 2018 oleh Big Hit Entertainment juga merupakan single utama dari album studio ketiga mereka Love Yourself: Tear (2018). Dan melakukan debut nomor 10 di US Billboard Hot 100 dengan 29.000 penjualan digital, menjadikannya lagu BTS pertama masuk dalam top 10 dan saat ini lagu dengan charting tertinggi kedua menurut band Korea di AS.[4][5] Versi Jepang dari lagu tersebut dirilis lebih awal dalam format unduhan digital pada 16 Oktober 2018 sebelum dirilis pada format fisik dengan remix pada 7 November 2018.[6]

Referensi

  1. ^ Gaca, Anna (May 18, 2018). "BTS "Fake Love" Video: Watch". Spin. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-02-04. Diakses tanggal July 18, 2018. 
  2. ^ Leight, Elias (May 18, 2018). "Review: BTS' 'Love Yourself: Tear' Is K-Pop With Genre-Hopping Panache". Rolling Stone. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-05-24. Diakses tanggal May 24, 2018. 
  3. ^ 방탄소년단(BTS) FAKE LOVE, '빌보드 핫100' 10위 진입 - 시사위크 (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-06-14. Diakses tanggal June 1, 2018. 
  4. ^ Trust, Gary (May 29, 2018). "Drake's 'Nice for What' Returns to No. 1 on Billboard Hot 100, Lil Baby, Ella Mai & BTS Earn First Top 10s". Billboard. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-25. Diakses tanggal May 30, 2018. 
  5. ^ 방탄소년단, 오늘(4일) 'FAKE LOVE (Rocking Vibe Mix)' 전 세계 동시 공개. enews23 (dalam bahasa Korea). June 4, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-04. Diakses tanggal June 5, 2018. 
  6. ^ *大ヒット曲「FAKE LOVE」のJapanese ver.世界同時先行ダウンロード配信決定!. BTS JAPAN OFFICIAL (dalam bahasa Jepang). October 12, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-22. Diakses tanggal 2020-05-19. 

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya