Ditto (film 2022)
Ditto (Hangul: 동감; RR: Donggam) adalah film Korea Selatan yang akan datang yang disutradarai dan ditulis oleh Seo Eun-young, dibintangi oleh Yeo Jin-goo, Cho Yi-hyun, Kim Hye-yoon, dan Na In-woo. Film ini merupakan film daur ulang dari film tahun 2000 yang bernama sama, film ini menggambarkan kisah cinta dan persahabatan yang terjadi ketika seorang pria dan wanita yang hidup dalam periode waktu yang berbeda, berkomunikasi melalui radio ham secara kebetulan. Film ini dijadwalkan akan dirilis secara teatrikal pada 16 November 2022.[1][2] Referensi
Pranala luar
|